Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan

Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan Pados Berita Terupdate, kali ini Pados Berita akan memberikan informasi berita penting terbaru, viral dan aktual dengan judul Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan yang telah tim pados berita analisa, rangkum dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi berita terbaru yang kami sajikan mengenai Artikel Viral, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan
link : Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan


(Foto: Portalislam)
Moslemcommunity.net- Jenderal Besar TNI Abdul Haris Nasution mencatat peran negara-negara Arab dalam pegakuan Kedaulatan Negara Republik Indonesia.

Sementara negara-negara Barat masih bersikeras menjajah RI, sedang negara-negara Asia lainnya masih terjajah.

Tanpa pengakuan kedaulatan RI dari negara-negara Arab ini, maka proklamasi 17 Agustus 1945 tak ada artinya.

ANEHNYA... yang pada teriak-teriak NKRI harga mati malah benci sama Arab.....

[Tulisan Jenderal Besar A.H. Nasution sebagai Kata Pengantar dari buku 'Diplomasi Revolusi Indonesia di Luar Negeri' yang ditulis oleh M. Zein Hassan, Lc., Lt., penerbit Bulan Bintang Jakarta]

Karena itu, tertjatatlah, bahwa negara-2 Arab jang paling dahulu mengakui RI dan paling dahulu mengirim misi diplomatiknja ke Jogja dan jang paling dahulu memberi bantuan biaja bagi diplomat-2 Indonesia di luar negeri. Mesir, Siria, Irak, Saudi-Arabia, Jemen, memelopori pengakuan de Jure RI bersama Afghanistan dan Iran beserta Turki mendukung RI.

Fakta-2 ini merupakan hasil perdjuangan diplomat-2 revolusi kita. Dan simpati terhadap RI jang tetap luas di negara-2 Timur Tengah merupakan modal perdjuangan kita seterusnja, jang harus terus dibina untuk perdjuangan jang ditentukan oleh UUD ’45 : ”ikut melaksanakan ketertiban dunia, jang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial”

Karena itulah pula sewadjarnya dimasa 50-an dan awal 60-an RI, dan terutama TNI memberikan dukungan-2 dan bantuan-2 kepada perdjuangan Nasional/Kemerdekaan di Ti
Fakta-2 ini merupakan hasil perdjuangan diplomat-2 revolusi kita. Dan simpati terhadap RI jang tetap luas di negara-2 Timur Tengah merupakan modal perdjuangan kita seterusnja, jang harus terus dibina untuk perdjuangan jang ditentukan oleh UUD ’45 : ”ikut melaksanakan ketertiban dunia, jang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial”

Karena itulah pula sewadjarnya dimasa 50-an dan awal 60-an RI, dan terutama TNI memberikan dukungan-2 dan bantuan-2 kepada perdjuangan Nasional/Kemerdekaan di Timur Tengah, walaupun di Indonesia sendiri sedang menghadapi berbagai operasi militer.

Insja Allah buku ini dapat ikut mengsedjarahkan perdjuangan Kemerdekaan Indonesia sebaik-baiknja.

Djakarta, 10 Agustus 1972

Wassalaam

(A.H. Nasution)

(Portalislam)

Sumber: Portalislam

Sekianlah berita Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.


Anda sekarang membaca artikel berita Jenderal Besar AH Nasution: Negara-negara Arab Yang Paling Dahulu Mengakui RI dan Memberi Bantuan dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2018/08/jenderal-besar-ah-nasution-negara.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Suka dengan blog ini? Silahkan matikan ad blocker browser anda.

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×