PKS Tegaskan Sandiaga Uno Sosok Santri Era Post Islamisme
Judul : PKS Tegaskan Sandiaga Uno Sosok Santri Era Post Islamisme
link : PKS Tegaskan Sandiaga Uno Sosok Santri Era Post Islamisme

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto (kiri) didampingi Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno (kanan) berpegangan tangan bersama seusai memberikan keterangan pers di kediaman Prabowo. (Foto: Antara)
Moslemcommunity.net- Partai Keadilan Sejahtera menilai pasangan capres cawapres Prabowo Subianto Subianto dan Sandiaga Salahudin Uno mewkili kalangan nasionalis dan Islam.
Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Sohibul Iman mengatakan, meskipun tidak berasal dari kalangan santri, Sandiaga telah mengalami proses spritual dan Islamisasi yang dalam.
"Sehingga saya bisa mengatakan saudara Sandi merupakan sosok santri di era post islamisme. Mudah mudahan ia bisa menjadi contoh pemimpin muslim yang kompatibel," ujar Sohibul Iman Jalan Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis malam 9 Agustus 2018.
Dia yakin pasangan Subianto-Sandiaga dapat terpilih dalam pesta demokrasi pemilihan presiden 2019 mendatang.
"Mudah mudahan bisa membawa misi yang diamanatkan ulama untuk menjadikan indonesia sebagai negeri yang berdaulat di dalam pergaulan international," ujar Sohibul. (viva.co.id)
Sekianlah berita PKS Tegaskan Sandiaga Uno Sosok Santri Era Post Islamisme pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.
Anda sekarang membaca artikel berita PKS Tegaskan Sandiaga Uno Sosok Santri Era Post Islamisme dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2018/08/pks-tegaskan-sandiaga-uno-sosok-santri.html