Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang

Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang Pados Berita Terupdate, kali ini Pados Berita akan memberikan informasi berita penting terbaru, viral dan aktual dengan judul Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang yang telah tim pados berita analisa, rangkum dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi berita terbaru yang kami sajikan mengenai Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang
link : Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang


MWawasan, Solok~ Pemerintahan dalam meningkatkan ketahanan pangan, Plh Danramil 06/Singkarak Kodim 0309/Solok yang diwakili oleh Serka Noveri Z beserta Bhabinsa Nagari Kacang Serda Erizal melaksanakan Penanaman Jagung Perdana, bersama kelompok tani (Poktan) Kacang Sepakat , Kamis(1 /11/2018).

Bahwa sambut, Serka Noveri Z menerangkan penanaman jagung ini akan dilakukan pada lahan yang sudah disiapkan oleh Poktan Kacang sepakat dengan luas 156 hektar. Untuk proses penanaman, dijelaskannya, bahwa akan dilaksanakan secara bertahap, yang dijadwalkan sampai Maret tahun 2019 mendatang.

Adapun Rancangan  lahan yang telah disiapkan untuk penanaman jagung oleh Poktan Kacang Sepakat seluas 156 hektar. Sementara penanaman akan dilaksanakan secara bertahap hingga Maret 2019 mendatang, Imbuhnya.

Kemudian  Serka Noveri Z juga menyampaikan hal ini, bahwa tujuh kelompok tani yang ada di Nagari Kacang juga sudah menerima bibit jagung sebanyak 10,5 ton (10 ton 500 kg), yang ditanam pada lahan seluas 700 Ha, tuturnya.

Kegiatan ini sebagai bentuk peran nyata TNI dalam membantu pemerintah guna meningkatkan ketahanan pangan sebagai upaya mewujudkan swasembada pangan.

Turut hadir pada kesempatan itu, Kabid Tanaman Pangan  Dinas Perikanan dan Ketahanan Pangan Jumriadi, Camat X Koto Singkarak Syahrial, Koordinator Penyuluh Kecamatan X Koto Singkarak lismawarni, Walinagari Kacang Marizal, dan Bhabinkamtibmas setempat serta 35 orang anggota Poktan Kacang Sepakat.


#Bayu

Sekianlah berita Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.


Anda sekarang membaca artikel berita Danramil 06/Singkarak Gelar Penanaman Jagung di Kacang dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2018/11/danramil-06singkarak-gelar-penanaman.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Suka dengan blog ini? Silahkan matikan ad blocker browser anda.

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×