Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan

Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan Pados Berita Terupdate, kali ini Pados Berita akan memberikan informasi berita penting terbaru, viral dan aktual dengan judul Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan yang telah tim pados berita analisa, rangkum dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi berita terbaru yang kami sajikan mengenai Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan
link : Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan


MWawasan, Padang (SUMBAR)~ Sertu Jumadi Babinsa Koramil 04/LL, Kodim 0312/ Padang  melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga binaannya bertempat di salah satu warung kopi yang berada di lingkungan RT 04 RW 10 kelurahan Batu Gadang Kecamatan Lubuk Kilangan Padang, Minggu (27/08/2023).

Dengan memanfaatkan warung kopi Sertu Jumadi melaksanakan Komsos dengan warga binaannya, karena di warung kopi adalah tempat paling efektif untuk berkomunikasi disamping bisa berbincang santai juga sambil menikmati kopi yang ada dan disana merupakan tempat berkumpul warga ketika melepas lelah setelah bekerja.

Sertu Jumadi Selaku Babinsa Mengatakan, komunikasi dengan warga binaan bisa dilakukan dimana saja tidak mesti memandang ruang dan waktu serta tidak memilih dengan siapa saja kita menjalin hubungan interaksi, dengan demikian maka kita dapat saling mengenal untuk kepentingan yang saling membutuhkan.

Sebagai Bintara Pembina Desa (Babinsa) harus akrab dan saling mengenal dengan seluruh warga masyarakat di wilayah binaan. Sehingga dalam pelaksanaan tugas sehari hari di wilayah binaan dapat berjalan dengan baik dan situasi Kamtibmas yang lebih aman.

#rel/Am
 

Sekianlah berita Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.


Anda sekarang membaca artikel berita Warung Kopi Tempat Efektif Babinsa untuk Melaksanakan Komsos di Wilayah Binaan dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2023/08/warung-kopi-tempat-efektif-babinsa.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Suka dengan blog ini? Silahkan matikan ad blocker browser anda.

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×