Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri

Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri Pados Berita Terupdate, kali ini Pados Berita akan memberikan informasi berita penting terbaru, viral dan aktual dengan judul Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri yang telah tim pados berita analisa, rangkum dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi berita terbaru yang kami sajikan mengenai Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri
link : Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri


MWawasan, Ponorogo (JATIM)~ Pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) saat ini sedang mendapat perhatian khusus dari Dr. Tjahja Muhandri, S.TP, M.T seorang dosen FTA 'FATETA IPB , peneliti di Seafast  sekaligus Pendiri dan pengelola Coaching Clinic IKM Pangan Indonesia.

Dr.Tjahja Muhandri, S.TP, M.T hadir kembali ke  kota reog untuk mengadakan pelatihan Pasteurisasi produk pangan IKM sekaligus penerapannya dengan praktek langsung untuk produk minuman sari buah lemon dan mangga serta rujak serut.

Menurut Sunarto selaku Ketua Forum IKM Ponorogo, kegiatan ini bertujuan meningkatkan masa kedaluwarsa produk produk IKM itu menjadi lebih lama. "Yang biasanya hanya bertahan 1 hari dengan menerapkan tehnik pasteurisasi, masa kedaluwarsa produk ini bisa sampai 3 bulan," beber Sunarto. 

Acara yang dihadiri 30 Pelaku IKM Ponorogo ini dibuka langsung oleh Kepala Dinas Perdagkum Kabupaten Ponorogo,  Ringga Dwi Heri Irawan, S.SP, M.S pada hari Sabtu (9/12/2023) di Gedung Sentra Industri Tambak bayan.

Lebih lanjut dia menambahkan bahwa kegiatan pelatihan rutin dilaksanakan atas kerjasama Forum IKM Ponorogo dengan Coaching Clinic IKM Pangan Indonesia. "Bahkan acara ini sudah berjalan selama tiga tahun," tambahnya. 

Dia menambahkan bahwa acara tersebut sangat bermanfaat bagi pelaku IKM Ponorogo dalam meningkatkan kualitas Produk produknya. "Semoga IKM di Ponorogo makin maju dan berkembang melalui kegiatan pelatian ini," harapnya. 

#DS/Buya

Sekianlah berita Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.


Anda sekarang membaca artikel berita Puluhan Pelaku IKM Ponorogo Kembali Ikuti Pelatihan Bersama Tjahja Muhandri dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2023/12/puluhan-pelaku-ikm-ponorogo-kembali.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Suka dengan blog ini? Silahkan matikan ad blocker browser anda.

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×