Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri

Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri Pados Berita Terupdate, kali ini Pados Berita akan memberikan informasi berita penting terbaru, viral dan aktual dengan judul Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri yang telah tim pados berita analisa, rangkum dan cari persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi berita terbaru yang kami sajikan mengenai Artikel Berita, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan barokah bagi semuanya.

Judul : Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri
link : Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri

Resep bubur sumsum nangka (Gambar by cookpad.com)
IndoNewz.com - Setelah seharian berpuasa, segarkan kembali tubuh dengan mengonsumsi makanan yang ringan dan lembut. Salah satu makanan yang bisa dicoba adalah bubur sumsum. Makanan yang terbuat dari tepung beras ini memang banyak digemari karena rasanya yang nikmat.

Bubur sumsum bisa juga Anda buat sendiri di rumah, proses membuatnya juga tergolong mudah. Berikut adalah resep Bubur Sumsum Nangka yang bisa Anda coba buat sendiri di rumah :

Bahan : 
  • 100 gram tepung beras
  • 500 ml air
  • 500 ml santan
  • 2 lembar daun pandan
  • 1/4 sdt garam


Bahan kuah :
  • 150 gram gula merah
  • 300 ml air
  • 2 lembar daun pandan
  • sejumput garam
  • 5 buah nangka


Cara membuat :
  1. Campurkan santan dan air, lalu bagi jadi dua.
  2. Campurkan tepung beras dan garam, lalu beri setengah campuran santan, aduk rata.
  3. Tambahkan daun pandan pada setengah campuran lagi dan masak sampai mendidih dan terus diaduk agar santan tak pecah.
  4. Masukkan campuran tepung beras sambil terus diaduk agar bubur halus dan tak ada tepung yang menggumpal.
  5. Setelah bubur mulai kental, matikan api dan sisihkan.
  6. Siapkan bahan kuah dan masak semua kecuali nangka sampai larut dan mendidih.
  7. Potong-potong nangka dan masukkan dalam kuah.
  8. Aduk sebentar dan matikan api.
  9. Sajikan bubur dengan kuah nangka.

Menu Bubur Sumsum Nangka ini sangat cocok dinikmati oleh semua anggota keluarga. Rasanya yang nikmat sangat pas untuk dijadikan sebagai menu berbuka puasa. Yang utama adalah dengan membuat sendiri menu takjil ini, kebersihan dan kesehatannya bisa terjaga. Selamat mencoba!

Sumber : vemale.com

Tag : bubur sumsum, resep bubur sumsum, cara membuat bubur sumsum, bubur sumsum nangka, resep bubur sumsum nangka, cara membuat bubur sumsum nangka, indonewz, indonewz.com

Sekianlah berita Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri pada kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel berita lainnya.


Anda sekarang membaca artikel berita Resep Mudah Membuat Bubur Sumsum Nangka Sendiri dengan alamat link https://padosberita.blogspot.com/2018/05/resep-mudah-membuat-bubur-sumsum-nangka.html

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

AdBlock Detected!

Suka dengan blog ini? Silahkan matikan ad blocker browser anda.

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×